Program Java GUI : Operasi Dua Bilangan

June 03, 2016 Aji Suryo Purnomo 0 Comments

Nah , sesuai dengan judul postingan yang saya buat . Kita akan mencoba membuat sebuah program java yang berbasis GUI yaitu operasi dua bilangan. Ini merupakan hal dasar yang bisa kita gunakan dalam membuat sebuah kalkulator sederhana, dan masih banyak program yang dapat kita kebangkan lagi dengan dasar Operasi Dua bilangan ini , terutama program penghitungan.

Mari kita simak langkah-langkah nya dalam pembuatan operasi dua bilangan tersebut..
1.Bukalah program Netbeans , kemudian buka project atau buat sebuah new project dengan class JFrame. Jika belum tahu membuat class JFrame silahkan klik link berikut : Membuat Class JFrame (GUI).
2.Rancanglah desain program (interface) dengan ketentuan sebagai berikut :
-  Buat 4 buah JButton dan ubah text button menjadi Kali , Bagi , Jumlah , dan Kurang.
-  Tambah 3 JLabel dengan text Angka 1 , Angka 2 , dan Hasil
-  Tambah JTextField 3 buah , hapus semua bagian text yang tampil pada textfield


LIHAT GAMBAR :

edit taxt program java gui dua bilangan
edit text




gambar program
Gambar program


3.Setelah semua sudah sesuai dengan desain yang dibuat , maka ubah variabel pada tiap-tiap komponen yang akan di gunakan.
-  Pada komponen JButton , silahkan ubah variabel sesuai dengan text yang ada pada button agar tidak kesulitan mendeteksi kesalahan.
-  Kemudian ubah variabel pada JTextField :
JTextField1 (ditandai sejajar dengan label Angka 1) ganti variabel inputAngka1
JTextField2 ganti menjadi inputAngka2
JTextField3 ganti menjadi hasilOperasi
-  Kenapa variabel pada JLabel tidak di ubah , karena disini kita hanya membutuhkan komponen yang penting saja. Tapi jika ingin merubahnya silahkan saja , dengan syarat setiap variabel pada komponen
TIDAK BOLEH SAMA.


LIHAT GAMBAR :

ganti variable
change variable





java dua bilangan variable awal
Variable awal





variable yang diubah
Variable yang diubah

4. Nah sekarang kita ke bagian koding, silahkan double klik button Kali untuk membuat koding pada button Kali . Atau dengan cara Klik kanan button Kali , pilih Events > Action > actionPerformed.




ambil action
Ambil action
5. Ketikan coding untuk operasi Perkalian , berikut contoh coding untuk operasi Kali.





6. Jika sudah , coba di Jalankan(run) dengan pencet tombol Sift+F6 pada keyboard kemudian masukan angka yang akan di kalikan..




Hasil
Hasil nya seperti ini



7.Di atas baru untuk operasi Perkalian , nah tugas anda Teman-teman . Silahkan buat 3 operasi selanjutnya.
Semoga tutorial singkat ini mengenai Program Java GUI : Operasi Dua BILANGAN bermanfaat bagi anda yang baru belajar pemrograman Java. Disini saya juga masih harus banyak belajar, untuk pertanyaan atau mungkin ada yang kesulitan silahkan berkomentar pada kolom komentar . Apabila ingin COPAS artikel ini , silahkan beri link sumbernya , karena disini saya sudah berusaha untuk memberikan yang terbaik.


Nah seperti itu cara membuat nya cukup mudah bukan memang jika baru pertama mencoba akan terasa sulit tetapi sesuatu yang kita biasakan walalaupun itu sulit akan menjadi terasa mudah itu kuncinya.. sekian tutorial pembuatan program java GUI dengan dua ANKA atau dua BILANGAN.

You Might Also Like

0 comments:

Berkomentarlah yang positif dan membangun insaa allah penulis akan menampung segala masukan positif dan mengimplementasikan saran saran bijak dari anda terimakasih.