APA ITU PEMROGRAMAN LALU APA ITU C++ ?
Sebelum menjadi seseorang yang jawara ahli atu jago atau mahir C++ JAVA atau bahasa pemrograman yang lain, tentu nya harus bekerja keras latihan dan semua itu imposible bisa didapat secara instan. Nah berkaitan dengan bagaimana cara nya agar jago coding atau jago program di sini saya akan membahas dua bahasa pemrograman yang wajib di kuasai oleh seorang ahli program atau sekelas pendekar atau yang sudah berada dilevel dewa pun juga harus mengerti dulu dua bahasa ini yaitu C++ dan Java, tanpa menguasai dua bahasa ini tidak mungkin akan bisa disebut seorang yang jago program atau jago coding karena dua bahasa C++ dan Java ialah bahasa yang sangat populer di dalam dunia persilatan untuk seorang IT. Tidak menguasai bahasa C++ dan Java artinya seorang IT tak pantas disebut IT dan akan tumbang dimedan pertempuran.
Pada kesempatan kali ini saya akan membagi tutorial bagaimana cara menjadi programer yang hebat yang profesional dari dasarnya dulu, sebab semua hal yang tanpa dasar adalah hampa alias tidak ada.
Programmer sejati itu adalah seorang kreator, seorang inovator. Artinya, seorang programmer itu harus kreatif, berpikir dan bertindak out of the box. Tidak hanya menciptakan kemudahan dan kenyamanan untuk diri sendiri, tapi juga harus menciptakan kemudahan dan kenyamanan untuk lingkungan (teman, rekan kerja, anggota tim lain, atasan, perusahaan, klien / kustomer dan orang yang tidak dikenal). Seharusnya di level ini, programmer harus menyadari bahwa tidak semua orang memiliki level tingkatan ini. Pada level ini, seorang programmer memiliki kekuatan dan tanggung jawab yang sangatlah luar biasa.
Programmer sejati itu adalah seorang problem solver atau pemecah masalah bukan trouble maker. Artinya, seorang programmer itu harus dapat memecahkan masalah, bukan malah penyebab timbulnya masalah. Masalah yang dipecahkan bukan saja yang berkaitan dengan kode program tapi juga masalah non teknis, terutama hal-hal yang datang dari diri sendiri yang dapat menimbulkan masalah. Contohnya? ya seperti yang diilustrasikan di atas yaitu terlalu cuek, tidak ada respek terhadap orang lain, and so on … nanti ada penjelasan paragraf tersendiri.
Sebenarnya untuk menjadi programmer tidak cukup hanya belajar ilmu komputer, ilmu coding untuk mendapatkan kemampuan teknikal (hard skill) yang dibutuhkan. Tapi juga harus belajar agar memiliki soft skill juga.
Soft skill pada intinya adalah sikap, pola pikir, dan perilaku seseorang. Di sini tak akan dijelaskan apa itu soft skill, tapi soft skill apa saja yang umumnya dibutuhkan oleh programmer. Berikut daftar soft skill yang harus dimiliki oleh programmer :
Kemampuan berkomunikasi
Kemampuan mendengarkan
Kemampuan berempati
Kemampuan beradaptasi
Kemampuan bekerja tim
Kemampuan beretika kerja
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif
Kemampuan mengelola ego
Baca juga: 5 Tipe Programmer Dilihat dari Cara Menyelesaikan Masalah
Kemampuan berkomunikasi mutlak. baik berkomunikasi dengan komputer maupun dengan sesama manusia baik berkomunikasi secara pribadi atau kelompok. Berkomunikasi secara lisan maupun tulisan. Berkomunikasi terhadap keluarga, teman, rekan kerja, atasan, bawahan, klien, orang yang lebih muda atau yang lebih tua. Berkomunikasi langsung, lewat telepon, surat, e-mail, media sosial, dan media lainnya. Berkomunikasi secara personal maupun public speaking.
Banyak orang bisa mendengar namun tidak bisa mendengarkan dengan baik. Yang dimaksud mendengarkan dengan baik adalah mendengar, menganalisis apa yang di dengar, mengkonfirmasikan apa yang didengar, sehingga memahami apa yang didengar. Sehingga informasi yang didengar dapat diproses atau dapat melakukan sesuatu yang menghasilkan output yang baik untuk programmer dan penyampai informasi.
Berempati merupakan salah satu usaha untuk memahami kesulitan pihak lain, menghargai kesulitan tersebut, dan memberikan respon yang baik terhadap kesulitan tersebut dengan membangun program yang dapat mengenyahkan kesulitan bukan malah menambah kesulitan.
Salah satu perbedaan menyolok antara manusia dengan mahluk lain adalah kemampuan adaptasinya. Programmer dituntut mampu beradaptasi lebih cepat dengan belajar lebih cepat, bekerja lebih cerdas untuk menghadapi segala tantangan dan perubahan. Apalagi teknologi informasi memiliki tingkat perubahan yang relatif cepat dibandingkan teknologi-teknologi lainnya.
Bekerja di dalam sebuah tim memiliki kenikmatan sekaligus tantangan. Yang jelas tantangannya adalah bagaimana dapat berkomunikasi, berkoordinasi, saling dukung, saling menghargai, saling menghormati, saling menyayangi sehingga tercipta iklim kerja yang nyaman dan dapat mendorong untuk lebih produktif lagi.
Baca juga: Belajar Bahasa Pemrograman Secara Interaktif di Internet
Bekerja tepat waktu, rapi, profesional, bersemangat, berani, sopan, santun, terencana, pantang menyerah, terkoordinasi, terkontrol, terukur, responsif, inisiatif, fleksibel, process oriented dengan menjunjung tinggi hasil yang berkualitas, terstandarisasi, memiliki prosedur, asesmen, evaluasi, team spirit, users oriented merupakan etika kerja yang harus dibangun oleh programmer.
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif bagi programmer tidak bisa ditawar lagi. Karena sebagai programmer pasti akan dihadapkan oleh berbagai macam problem dan trouble yang membutuhkan pemikiran yang out of the box.
Kemampuan mengelola ego merupakan salah satu kemampuan yang paling kelihatan oleh mata orang di sekeliling programmer. Tidak menganggap diri paling pintar, paling benar, paling kuat, paling cepat, namun juga tidak menganggap diri paling inferior; paling bodoh, paling salah, paling lemah, paling lambat. Yang jelas kemampuan ego dicirikan seberapa banyak mau berbagi apa yang dimiliki kepada orang lain, tanpa harus ada rasa sungkan sedih, marah, sebel.
Ada yang bilang soft skill bawaan orok. Yang bilang itu pasti adalah manusia gua. Programmer adalah orang yang open mind, open heart, berpikiran jernih dan berhati hangat. Siapa bilang watak atau karakter tidak bisa diubah? Soft skill yang baik dapat ditimbulkan dari kesadaran, keinginan, dilatih, dan dibiasakan. So apa lagi yang ditunggu, masih mau kan menjadi programmer sejati?
Yang jelas programmer adalah manusia. Manusia adalah mahluk sosial. Dan suatu keniscayaan, programmer pasti akan berinteraksi dengan manusia-manusia lainnya. Emang kalo jago bikin program, semua program dipakai sendiri aja? pasti dipakai atau dijual ke manusia lainnya kan? Jadi… (terusin sendiri ya). Sekian :)
C++ adalah bahasa pemrograman komputer yang di buat oleh Bjarne Stroustrup, yang merupakan perkembangan dari bahasa C dikembangkan di Bong Labs (Dennis Ritchie) pada awal tahun 1970-an, Bahasa itu diturunkan dari bahasa sebelumnya, yaitu B, Pada awalnya, bahasa tersebut dirancang sebagai bahasa pemrograman yang dijalankan pada sistem Unix, Pada perkembangannya, versi ANSI (American National Standart Institute) Bahasa pemrograman C menjadi versi dominan, Meskipun versi tersebut sekarang jarang dipakai dalam pengembangan sistem dan jaringan maupun untuk sistem embedded, Bjarne Stroustrup pada Bel labs pertama kali mengembangkan C++ pada awal 1980-an. Untuk mendukung fitur-fitur pada C++, dibangun efisiensi dan sistem support untuk pemrograman tingkat rendah (low level coding).[1] Pada C++ ditambahkan konsep-konsep baru seperti class dengan sifat-sifatnya seperti inheritance dan overloading.[butuh rujukan] Salah satu perbedaan yang paling mendasar dengan bahasa C adalah dukungan terhadap konsep pemrograman berorientasi objek (Object Oriented Programming).
tercipta untuk mu .
#include <iostream> = INI ADALAH KATA KUNCI YANG SUDAH TERTANAM PADA C++
using namespace std;
int main() INI ADALAH FUNGSI MAIN ATAU FUNGSI UTAMA PADA PROGRAM
{
cout <<"hello world"<<endl;
return 0;
}
Baris pertama :
Sebagai bagian dari proses kompilator, Kompilator dari c++ menjalankan program yang dinamakan preprosesor.[butuh rujukan] Preprosesor memiliki kemampuan menambahkan dan menghapus kode dari sumber, Pada bagian #include memberitahuakan preprosesor untuk menyertakan kode dari iostream, Berkas iostream berisi deklarasi untuk berbagai fungsi yang dibutuhkan oleh perangkat lunak, atau class-class yang dibutuhkan.[8]
Baris kedua :
Pernyataan ini mendeklarasikan fungsi utama, bahwa suatu program C++ dapat berisi banyak fungsi, yang harus selalu memiliki sebuah fungsi utama (main function), Fungsi adalah modul yang berisi kode-kode untuk menyelesaikan masalah-masalah tertentu. Kata Void menandakan fungsi main tidak bertipe.[8]
Baris ketiga :
Kurung kurawal buka menandakan awal program.[8]
Baris keempat :
std::cout << "Hello world\n";
Cout adalah sebuah object dari Pustaka perangkat lunak standart C++ yang digunakan untuk mencetak string ke piranti output standart, yang biasanya adalah layar komputer, Compiler menghubungkan kode dari pustaka perangkat lunak standar itu dengan kode yang telah ditulis untuk mendapatkan hasil executable, Tanda
adalah format modifier yang digunakan untuk berganti baris setelah menampilkan string, jika ada cout lain pada program tersebut, maka string yang menyertainya akan dituliskan pada baris bawahnya. Baris kelima:
Kurung kurawal tutup menandakan akhir program.
Kelompok pertama
C++ mempunyai 32 buah kata yang dipesan (reserved words), Kata kunci kelompok pertama merupakan turunan dari bahasa C, di antaranya:
auto
|
const
|
double
|
Float
|
int
|
short
|
struct
|
unsigned
|
break
|
continue
|
Else
|
For
|
long
|
signed
|
switch
|
void
|
case
|
default
|
enum
|
Goto
|
register
|
sizeof
|
typedef
|
volatile
|
char
|
do
|
extern
|
If
|
return
|
static
|
union
|
while
|
[
Kelompok kedua
Kata yang dipesan kelompok kedua berjumlah 30. Kata-kata ini adalah baru dan hanya ada di bahasa C++.
asm
|
dynamic_cast
|
namespace
|
reinterpret_cast
|
try
|
bool
|
Explicit
|
new
|
static_cast
|
typeid
|
catch
|
False
|
operator
|
template
|
typename
|
class
|
Friend
|
private
|
this
|
using
|
const_cast
|
Inline
|
public
|
throw
|
virtual
|
delete
|
Mutable
|
protected
|
true
|
wchar_t
|
Kata-kata yang dipesan tersebut di atas tidak boleh dipakai sebagai nama variable, class, enum, macro, dan struct.
1. include <stdio.h>
int maksimum (int,int); void tulis (int);
main() int nilai 1,nilai 2,nilai maks; printf (*\n ketikkan dua bilangan bulat:); scanf("%d%d",& nilai 1,nilai 2);
nilai maks=maksimum (nilai 1,nilai 2); tulis(nilai maks); returns 0;
int maksimum(int x1,int x2) if (x1>x2) return x1; else return x2;
void tulis(int x) printf("\n hasilnya adalah :%d",x);
Untuk menyimpan suatu variabel diperlukan tempat khusus di dalam memori komputer, Besar dan tipe dari Variabel-variabel di dalam standar program C++ dispesifikasikan sebagai berikut:
Nama
|
Keterangan
|
Ukuran
|
Jangkauan
|
char
|
Abjad/karakter atau untuk bilangan bulat kecil
|
1 byte
|
signed: -128 to 127
unsigned: 0 to 255
|
short int (short)
|
Bilangan bulat dengan jangkauan pendek
|
2 byte
|
signed: -32768 to 32767
unsigned: 0 to 65535
|
int
|
Bilangan bulat
|
4 byte
|
signed: -2147483648 to 2147483647
unsigned: 0 to 4294967295
|
long int (long)
|
Integer dengan jangkauan panjang
|
4 byte
|
signed: -2147483648 to 2147483647
unsigned: 0 to 4294967295
|
bool
|
Boolean, dapat bernilai benar atau salah (true or false)
|
i byte
|
true or false
|
float
|
Angka dengan titik mengambang (bilangan cacah) atau bilangan cacahan
|
4 byte
|
3.4e +/- 38 (7 digit)
|
double
|
Bilangan cacah dengan ketelitian ganda
|
8 byte
|
1.7e +/- 308 (15 digits)
|
long double
|
Bilangan cacah dengan ketelitian ganda panjang
|
8 byte
|
1.7e +/- 308 (15 digits)
|
wchar_t
|
Karakter lebar, biasa dipakai untuk Unicode karakter
|
2 byte
|
1 karakter lebar
|
· Acorn C/C++
· Borland C++
· C++/CX
· C++Builder
· Cfront
· Clang
· CodeWarrior
· Comeau C/C++
· ConceptGCC
· Digital Mars
· GNU Compiler Collection
· HP aC++
· IBM XL C++
· Intel C++ Compiler
· MinGW
· Norcroft C compiler
· Open64
· Oracle Solaris Studio
· PathScale
· The Portland Group
· ROSE (compiler framework)
· Shed Skin
· Softune
· TenDRA Compiler
· THINK C
· Turbo C++
· Visual C++
· IBM VisualAge
· Watcom C/C++ compiler
· Zortech
· Algorithmic skeleton
· C++/CLI
· C++/CX
· Charm++
· Embedded C++
· Felix (programming language)
· Intel Array Building Blocks
· Intel Parallel Studio
· Managed Extensions for C++
· R++
· Sieve C++ Parallel Programming System
· Threading Building Blocks
· ÎœC++
Sekian kurang lebih penjelasan dari saya mengenai C++
Dan selanjutnya kita menuju ke penjelasan dan sejarah singkat Java.
0 comments:
Berkomentarlah yang positif dan membangun insaa allah penulis akan menampung segala masukan positif dan mengimplementasikan saran saran bijak dari anda terimakasih.